Tanaman Obat : Asem (𝘛𝘢𝘮𝘢𝘳𝘪𝘯𝘥𝘶𝘴 𝘪𝘯𝘥𝘪𝘤𝘢)
Kerajaan | : | Plantae |
Divisi | : | Magnoliohyta |
Klas | : | Magnoliopsida |
Ordo | : | Fabales |
Upafamili | : | Caesalpiniodeae |
Bangsa | : | Fabaceae |
Genus | : | Tamarindus |
Spesies | : | T. indica |
Morfologi: Memiliki Batang pohon besar, ketinggian tumbuh bisa mencapai 30 m. Daun majemuk menyirip, genap, tumbuh memanjang antara 5-13 cm.Bunga tersusun dalam tandan renggang, tumbuh diantara ketiak daun dan ujung ranting, panjang bunga sekitar 16 cm. kelopak bunga terdiri dari 4 buah dan daun mahkota 5 buah. Buah polong menggelembung, bentuk buah hampir silindris, bengkok, ataupun lurus, Dalam buah terdapat biji sampai 10 butir. Manfaat: Buahnya sebagi rempah, batangnya untuk bahan bangunan, pohonnya sebagai bahan penghijauan dan dapat menahan angin |
Tinggalkan Balasan